CINTA itu adalah keindahan yang murni tanpa kepalsuan, memberi imajinasi hidup dalam keselarasan realita dan impian. Cinta yang indah adalah membangkitkan kehidupan, dan kehidupan bergerak dalam setiap kebaikan, keserasian, dan kedamaian. Didalam cinta ada senyum, ada kelembutan, ada kedamaian dan ada kenyataan yang membahagiakan. Cinta adalah sebuah pondasi kebahagiaan, sebab didalamnya ada penghargaan dan penghormatan. Cinta adalah keindahan yang tanpa batas, sebab didalamnya ada kasih yang melindungi dan selalu ingin melindungi, membentang melampaui setiap keterbatasan yang fana.

Berikut ini ada beberapa contoh koleksi dari saya mengenai Puisi Cinta Romantis khusus untuk kalian para pencari cinta sejati. Kumpulan Puisi Cinta ini bisa kalian share ke kekasih hati atau pacar kalian tentunya, agar dalam menjalin hubungan cinta kasih selalu romantis pake banget hehee :)
Cinta SejatiPantun romantis buat sang pacar
Sejak kehadiranmu hingga kini
Ruang hatiku beraroma wangi
Buaian bunga-bunga rindu menari
Yang kau tinggalkan dihati
Makin lama bersemi
Tanpa layu senyum ini
Tersirami cinta suci
Darimu kekasih hati
Jangan biarkan kusendiri
Ku hanya ingin memiliki
Dirimu seutuhnya cinta sejati
Menjadi harga mati tak tertawar lagi
Andai ada pengganggu hati
Hati ini tegas menghadapi
Janganlah engkau ragu lagi
Hati ini milikmu abadi
----------------------------------
Keajaiban Cinta
kerinduan dalam diriku
tidak dapat aku ungkapkan
dikesepian malam ini
aku hanya dapat mengingatmu
bulan, bintang , bahkan hawa di sekeliligku
seakan mreka bertanya pada diriku
aku tidak dapat megatakan satu katapun
selain aku hanya menginginkan kedatanganmu
Kasih, aku merindukanmu
aku tidak mampu mempercepat malam ini
aku sangat rindu padamu
pada kenangan yang sudah kita lewati.
kasih pernahkah kamu memikirkanku
apakah kamu juga mengharapkan kedatanganku
aku menginginkanmu untuk merasakan apa yang kurasaka
dan berharap keajaiban cinta menghampirimu
aku tertegun didalam heningnya malam
aku merenung di sudut gelap kerinduan
aku menangis ditengah kesepian
tiada satu orangpun menghampiriku
aku berharap engkau datang
memperlihatkan keajaiban cinta
menemani kesepianku dan suasana hidupku
berharap lantunan kata cinta darimu
----------------------------------
Aku Jatuh Cinta Lagi
aku jatuh cinta lagi
saat seorang bidadari menatapku
aku terdampar lagi
dalam jeratan cinta kasih
ketakutanku datang lagi
akan cinta yang hancur di musim lalu
aku terperangkap lagi
oleh cinta yang baru aku temui
cinta yang datang tanpa aku harapkan
cinta yang sering menyakitiku
aku ingin sekali jatuh cinta lagi
tapi apa daya ku
ketakutan itu selalu muncul dalam benaku
maafkan aku cinta yang datang
aku tak bisa alngsung menerimamu
aku harus seleksi kamu dulu
agar aku tida tercabik oleh duri dibelakangmu
bukan aku tak menghargaimu
tapi ini demi keselamatan hati dan cintaku
----------------------------------
Aku Butuh Cinta
Sepi, Sunyi, Hening, Diam…
Dunia bagai mati
Tak ada rasa, hampa…
Yang ada hanya kebekuan
Yang ada hanya kebisuan
Yang ada hanya kegersangan
Saat itu aku baru sadar
Bahwa aku butuh cinta
Bahwa aku butuh kasih dan sayang
Tanpa cinta, hidup terasa hampa
Dan tanpa cinta alam pun tak akan bersemi
Cinta…
Sebuah kata, sejuta makna
Cinta adalah harapan
Cinta adalah keindahan
Cinta adalah nilai-nilai yang penuh cita rasa
Dengan cinta, kita bisa memandang dunia
Dengan cinta, kita dapat mencipta harapan dan impian
Dengan cinta, Kita mampu meraih angan-angan
Aku, Kau, Dia, Mereka, Kita semua membutuhkan Cinta
Karena kita pun tercipta dari cinta
Sebab TUHAN pun mencipta dunia ini dengan cinta
Pantun Cinta Rayuan Terindah. Ada pepatah bilang "Ada satu kata yang membebaskan kita dari segala beban dan kesakitan. Kata itu adalah CINTA."
Berbicara tentang cinta semua orang pasti pernah merasakan apa itu cinta. Entah itu cinta dari orang tua, teman atau lawan jenis yang menimbulkan perasaan suka, sayang, perhatian dan sebagainya. Untuk itu, saya akan berbagi sedikit tentang Pantun Cinta.

kembang gula di perigi
untuk aku minum jamu
kemana pun kamu pergi
aku slalu rindu kamu
meski hanya buah jambu
tapi ini bisa diramu
meskipun jarang ketemu
cintaku hanya untukmu
wahai serulig buluh perindu
suaranya memikatku
wahai gadis pujaanku
aku sangat cinta kamu
meski aku sudah kenyang
tetap harus minum jamu
perempuan yang ku sayang
bolehkah aku bertamu
Jemur baju di Klender,
Jalan kaki sampe semaput,
Gw tahu loe gak bisa tdr,
Mikirin gw yang imut selangit..,
Pulangnya naik delman,
Sampe di rmh langsung nangis.
Makanya gw mw ngucapin,
Met bobo manis.. ;-)
Dari mana datangnya linta,,
dari tanah turun ke kali,,
dari mana datangnya cinta,,
dari mata terus ke hati,,
kembang gula di perigi
untuk aku minum jamu
kemana pun kamu pergi
aku slalu rindu kamu
meski hanya buah jambu
tapi ini bisa diramu
meskipun jarang ketemu
cintaku hanya untukmu
Geen opmerkings nie:
Plaas 'n opmerking